

Jaksa Agung Muda Pidana Militer (JAM-Pidmil) Kejaksaan Agung, Mayjen TNI Dr. M. Ali Ridho melantik Letkol Cpm Hairul Arifini, S.P, S.H sebagai Kepala Subdirektorat Koordinasi Penindakan pada Direktorat Penindakan Jaksa Agung Muda Bidang Pidana Militer (JAM PIDMIL).
Pelantikan berlangsung di Menara Kartika Adhyaksa, Kejaksaan Agung (Kejagung) pada Selasa, 6 Mei 2025. Letkol CPm Hairul Arifini menggantikan pendahulunya, Kolonel Kum Wirdel Boy, S.H., M.H.
JAM-Pidmil dalam sambutannya menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi atas dedikasi dan kontribusi yang telah diberikan Kolonel Kum Wirdel Boy dalam membawa kemajuan bagi organisasi.
ujar JAM-Pidmil.
Kepada Letkol Cpm Hairul Arifin, JAM-Pidmil mengamanatkan untuk memperkuat sinergi dengan para pemangku kepentingan strategis, terutama dalam penanganan perkara koneksitas sesuai Peraturan Kejaksaan RI Nomor 1 Tahun 2021.
Letkol Cpm Hairul Arifini juga diminta JAM-Pidmil untuk menekankan pentingnya integritas, kecermatan, dan tanggung jawab dalam menjalankan tugas.
Kejaksaan
Acara pelantikan ditutup dengan doa dan harapan agar seluruh jajaran terus mengedepankan penegakan hukum pidana militer yang berkeadilan dan bermartabat.
JAM-Intel meminta seluruh jajaran Intelijen Kejaksaan untuk menindaklanjuti Nota Kesepahaman terkait pengawasan perizinan
Baca SelengkapnyaCapaian tersebut tercatat pada periode 1 Januari 2024 sampai 30 April 2025
Baca Selengkapnya"Memang saya wajah sangar, tapi saya halus," kata Jaksa Agung.
Baca SelengkapnyaPesan itu disampaikan Jaksa Agung RI ST Burhanuddin saat menerima audiensi Kompas Gramedia Group (KG Media) di Jakarta, Senin, 5 Mei 2025
Baca SelengkapnyaPutri Agita Milala bersaing di ajang Putri Indonesia 2025 sebagai Putri Indonesia Sumatera Utara 2025
Baca SelengkapnyaTim Penyidik JAM PIDSUS memeriksa 8 orang saksi terkait penyidikan perkara minyak mentah PT Pertamina
Baca SelengkapnyaInstall Story Kejaksaan
story.kejaksaan.go.id